21 Oktober 2022
Buku ini digunakan sebagai buku teks untuk mahasiswa fakultas pertanian dan untuk kalangan masyarakat umum yang ingin mempelajari tentang budidaya tanaman Sayur-Sayuran. Penyusunan buku ini agar mempermudah untuk mahasiswa dan masyarakat umum yang ingin mempelajari budidaya tanaman Sayur-Sayuran hanya cukup baca dengan satu buku. Kami menyampaikan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada seluruh penulis yang telah berkenan untuk digunakan secara luas oleh para pendidik dan peserta didik serta kepada masyarakat umum.